Politik Panglima: UU TNI Sudah Tidak Relevan, Sehingga Perlu Revisi Eka Firmansyah 13 Mar 2025 Panglima Tentara Nasional Indonesia (TNI) menegaskan bahwa Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang Tentara Nasional Indonesia (UU TNI) sudah tidak relevan dengan kondisi saat ini.